IBX5980432E7F390 Momen Penegak - Stabilitas Kapal - BLOG PELAUT

Momen Penegak - Stabilitas Kapal

MOMENT PENEGAK

MOMENTS OF STATICAL STABILITY

MP =  ∆ x GZ
GZ     = Lengan penegak (Righting lever)
∆       = Berat benaman (Displacement)
Sudut kemiringan < 15° 
1. Titik “ G “ dianggap tetap
2. GZ fungsi dari pada  “ GM “
3. GZ  = GM sin☮️
Sin ☮️ = GZ 
        GM

GZ  =  GM Sin ☮️
MP  =   x  GM  x  Sin ☮️
Contoh   :
Sebuah kapal dengan Displacement 6.500 ton, dengan KM = 7,0 m dengan
KG = 6,5 m (Titik berat kapal terletak 6,5 m diatas lunas).
Hitunglah : Moment of statical stability kapal tersebut jika miring 10o.

Jawab:

 = 6.500 ton
KM  = 7,0 m
KG  =  6,5 m .
GM  = 0,5 m

MP  =     x  GM  x  sin ☮️
        = 6.500  x   0,5   x  sin 10
        = 6.500  x   0,5   x  0,17365
        = 564,36  t-m

A.Stabilitas Negatip ( Unstable ).GM Negatip
Moment Penyeget
MP =   x  GZ
GZ =  Lengan penyeget
 ∆  =  Berat benaman ( Displacement )
MP =  Capzising moment.

B.Stabilitas Netral ( Neutral ).GM = 0
MP =    x  GZ


SANDARAN SUDUT SENGET  ANGLE OF LOLL
Bermula dari nilai GM awal adalah negatip, dimana jika kapal senget pada sudut kecil, maka timbul moment penyenget  yang memiliki gejala  senget yang lebih lanjut.  
Bilamana  terjadi  sudut senget yang lebih besar, maka titik B yang menekan keatas  akan bergerak terus keluar hingga menjadi segaris dengan gaya yang menekan kebawah, maka lengan penegaknya (GZ) = 0 dan kapal akan bersandar pada sudut senget ini yang dikenal dengan  “ Angle of loll “ 

Bila kapal lebih senget lagi dengan sudut yang melebihi  Angle of loll ,  maka lengan penegaknya  akan  terbentuk  Positip yang menimbulkan moment penegak yang akan mengembalikan kapal pada posisi “Angle of loll“.


Berlangganan Untuk Mendapatkan Artikel Terbaru:

0 Komentar Untuk "Momen Penegak - Stabilitas Kapal"

Posting Komentar